Polresta Jambi Gelar Lat Pra OPS Kepolisian " Bina Kusuma Siginjai 2023 Antisipasi Kenakalan Remaja dan Premanisme

BAGAS PRIYANTO MS
0


Metroaktualnews.com//Jambi , Polresta Jambi melaksanakan latihan Pra OPS Operasi Kepolisian " Bina Kusuma Siginjai 2023" yang dipimpin Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi SIK MH diwakili oleh Kabag OPS Kompol Army Sevtiansyah didampingi Kasatgasopsres, dan Sat Intelkam serta Kasi Propam , dan diikuti personel Polresta Jambi  dilaksanakan di Aula Loka Manginti Mapolresta Jambi (02/10).

Dalam Sambutan Kabag OPS,Operasi yang berdasarkan UU RI Nomor 8 Tahun 1981: tentang KUHAP , UU RI Nomor 2 tahun 2022 tentang Kepolisian RI, Peraturan Kapolda Jambi  nomor tahun 2011 tanggal 22 Juni 2011 tentang manejemen Operasional Kepolisian yang   bertema Bina Kusuma Siginjai 2023 bertujuan Kita Tingkatkan Kesiapan dan kemampuan Personel Polresta Jambi Yang Presisi Dengan mengedepankan Giat Preemtif dan Preventif Guna Mengantisipasi kenakalan Remaja dan Aksi Premanisme Di wilayah Hukum Polresta Jambi.

Termasuk salah satu provinsi yang rawan kenakalan remaja dan dimana faktor pemicu terjadinya kurang bimbingan orang tua dan lingkungan serta kesenjangan sosial , operasi dilaksanakan selama 30 hari dimulai tanggal 02/10/2023.

Kenakalan remaja seperti bolos , pelanggaran dan kejahatan mengendarai sepeda motor tanpa SIM mengambil barang tanpa izin, membawa Sajam , mengikuti balap liar , tawuran dan miras serta konsumsi narkoba  dan hubungan seks serta lainnya.

Upaya preemtif melakukan himbauan dan koordinasi memberdayakan peran BKTM , Tomas dan Pemda , kita melakukan patroli Kamtibmas mengajak masyarakat antisipasi kejahatan.

Mencegah kenakalan remaja dan Premanisme , menjaga adanya korban jiwa , memberikan efek kepada oknum pelaku , melakukan penyuluhan bersama instansi terkait .Target operasi kali ini agar terungkap semua.

Merupakan operasi terkait kenakalan remaja dan Premanisme , jelang pemilu kita antisipasi timbulnya Genk motor dan tawuran di kota Jambi , dengan adanya operasi ini menekan kenakalan remaja dan Premanisme , semoga menjadi target sesuai dan terlaksana dengan baik. Guna meningkatkan kesadaran hukum dan partisipasi masyarakat tentang kenakalan remaja dan Premanisme guna menciptakan situasi Kamtibmas yang mantap diwilayah Hukum  Polresta Jambi, sasaran pelecehan remaja prostitusi , tindakan kekerasan terhadap anak serta kejahatan lainnya . 

Antisipasi tempat keramaian , tempat lalin, pusat perbelanjaan , pusat hiburan , terminal dan tempat rekreasi , serta benda atau barang yang disinyalir untuk melakukan tindak kejahatan seperti Sajam, senpi dan lainnya , maka perlu kita lakukan sosialisasi dan himbauan agar tercipta situasi Kamtibmas  " ungkap Kabag Ops

Penulis : PW fast respon.

Tags

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)