PATROLI MALAM HARI "BLUE LIGHT" POLSEK DARMARAJA POLRES SUMEDANG

BAGAS PRIYANTO MS
0

Metroaktualnews.com
|| Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Patroli Blue Light dalam rangka pencegahan C3 ( Curas, Curat dan Curanmor), serta gangguan Kamtibmas di wilayah Hukum Polsek Darmaraja.


Pada hari Minggu tanggal 11 Februari 2024 dimulai pukul 21.00 Wib S/d Selesai,  melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan ( KRYD) Patroli Blue Light Antisipasi terjadinya C3 ( Curas, Curat dan Curanmor), serta antisipasi Balapan Liar di wilayah Hukum Polsek Darmaraja.(12/02/0/2024)


Pelaksana terlibat BRIPKA FAJAR PRIATNA (Bhabinkamtibmas),SERDA YAYAT (bhabinsa),SERDA WAHYA (bhabinsa),Kegiatan Patroli  gabungan ke daerah rawan kriminalitas guna mencegah terjadi C3 (Curas,Curat dan Curanmor), guna menciptakan Situasi Kamtibmas yang aman dan Kondusif, serta Himbawan kepada para pemuda agar tidak melakukan perbuatan yang dapat merugikan diri sendiri atau terhadap oranglain, dan kepada warga masyarakat lebih d tingkatkan ronda malam, Serta memberi himbawan lebih ditingkatkan kewaspadaan terutama pada jam rawan.


Bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan untuk memberikan rasa Aman dan nyaman kepada Warga masyarakat dengan kehadiran Anggota Polri di tengah-tengah masyarakat,Dengan adanya patroli  tersebut diharapkan dapat menekan angka kriminalitas  Khususnya di Wilayah Hukum polsek Darmaraja Polres Sumedang.


(Akp.Agus Rudiarto)


Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)