Ketua BAZNAS yang juga Sekjen Nahdatul Ulama ,( NU) Ayi Subhan memberikan tanggapan serta klarifikasi.

Agus Sulanto
0
Metroaktual news com 

Sumedang, Akibat dari viralnya video serta viralnya di medsos, terkait keberangkatan Doni Ahmad Munir dan rombongan Ormas Islam ke Jogya dan Jombang dalam rangka silaturahmi dan muhibah serta mengunjungi para Tokoh  MUI maupun NU, muncul anggapan bahwa itu didanai oleh BAZNAS Sumedang sampai viral di medsos.

Maka dengan ini Ketua BAZNAS Ayi Subhan memberikan tanggapan serta klarifikasi terkait isue yang beredar tersebut, Senin 23 September 2024, dimana pada dasarnya saya selaku ketua BAZNAS Sumedang tidak pernah dan tidak merasa mendanai perjalanan muhibah tersebut, saya ikut dalam rombongan itu karena saya sebagai sekjen NU, tidak ada pengurus BAZNAS yang ikut , sehingga dalam kesempatan ini saya memberikan jawaban serta bantahan terkait isue yang viral di medsos.

Saya beserta ormas Islam yang berada di Kabupaten Sumedang seperti MUI,NU, Muhammadiyah dan PERSIS , hadir ketua serta wakil ketua nya serta beberapa pengurus yang tergabung di Ormas Islam tersebut, kami menghimbau kepada masyarakat jangan terprovokasi dengan viralnya video tersebut, dan kami akan berusaha memproses orang orang yang telah menyebarkan video maupun narasi yang memojokkan BAZNAS, demikian klarifikasi saya sebagai ketua BAZNAS Kabupaten Sumedang.


( Edy ms).
Tags

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)